Informasi Lowongan Kerja Pekanbaru 21 Agustus 2017 : PT. Salim Ivomas Pratama Tbk 

PT. SALIM IVOMAS PRATAMA TBK salah satu Group Agribisnis terbesar di Indonesia yang memegang di Indofood Group dan sudah tercatat di Bursa Efek Indonesia. Kegiatan usaha kami teridentifikasi dan terintegrasi berupa perkebunan seperti Kelapa Sawit, Tebu,Karet, Coklat Dan Teh hingga pengolahan dan Produksi Minyak Goreng, Margarin dan Lemak Nabati. Sebagi perusahaan berkembang, kami membutuhkan kandidat yang kompeten, professional dan dinamis

Saat ini kami membutuhkan tenaga kesehatan sebagai :

DOKTER PERUSAHAAN

Kualifikasi:
- Diutamakan pria
- Usia maksimal 40 tahun
- Pendidikan minimal S1 Kedokteran
- Memiliki pengalaman kerja dibidangnya minimal 3 tahun
- Diutamakan yang berpengalaman pada perusahaan perkebunan
- Memiliki jiwa kepemimpinan, kepedulian sosial yang tinggi dan kemampuan dibidang administrasi
- Wajib memiliki STR dan SIP yang masih aktif
- Bersedia melakukan kunjungan dinas ke unit kebun/pks
- Bersedia tinggal di unit kerja (perkebunan kelapa sawit)

Jika anda memenuhi kualifikasi diatas kirimkan segera :
- Surat lamaran kerja
- Cv
- Pas foto berwarna 4x6 1 lembar
- Fotocopy ijazah
- Fotocopy transkrip nilai
- Fotocopy identitas diri
- Berkas pendukung lainnya masing-masing 1 lembar

Penempatan : Daerah Perkebunan Wilayah Riau

Lamaran dikirim melalui POS, JNE atau ekpedisi sejenis ke alamat diabwah ini :

DEPT. HRD
Jl. Riau Ujung No. 5 Pekanbaru
Telp. 0761 34108 / 33262

Catatan
- Dokter perusahaan tulis pada pojok kiri atas amplop
- Hanya lamaran yang memenuhi kualifikasi yang akan diproses
- Berkas lamaran diterima paling lambat 23 Agustus 2017

HATI – HATI DENGAN PENIPUAN !!!

PT. SALIM IVOMAS PRATAMA TBK tidak pernah meminta uang atau pembayaran dari pelamar dalam setiap tahapan rekrutmen
                                     
Hari/Tanggal Terbit : Sabtu 19 Agustus 2017
Share To:

Admin

Jangan menganggap remeh kekuatan ombak.

Post A Comment:

0 comments so far,add yours

Cobalah Meninggalkan Komentar Tentang Pengalaman Kerja Anda !