Informasi Lowongan Kerja Riau 15 Desember 2017  : PT. Sinar Jernih Suksesindo

PT. Sinar Jernih Suksesindo saat ini membutuhkan para kompeten yang bermotivasi tinggi untuk penempatan di Leasing terkemuka di daerah Pekanbaru, Pkl. Kerinci, Perawang dan Air Molek.

Dengan posisi sebagai berikut :

1. COLLECTOR PENEMPATAN PEKANBARU
2. CMO REGULER PENEMPATAN PKL. KERINCI
3. MAO MOTORKU DAN CMO MOTORKU PENEMPATAN KANDIS
4. MAO MOTORKU, COLLECTOR DAN SECURITY PENEMPATAN PERAWANG
5. CMO MOBIL DAN CMO MOTORKU PENEMPATAN AIR MOLEK

Kualifikasi:
• Laki-laki (1-5), perempuan (3)
• Pendidikan min SMU(1-5)
• Usia max 27 tahun (1), max 30 tahun (2-5)
• Berpenampilan menarik dan bertanggung jawab (1-5)
• Memiliki kendaraan bermotor dan SIM C/A (1-5)
• Berpengalaman min 1 tahun di bidang penagihan (1) dan marketing (2-5)
• Diutamakan berdomisili di daerah penempatan/bersedia mengikuti interview di daerah penempatan
• Mempunyai ijazah security buat posisi security

Benefit :
• Gaji dan Insentive menarik
• Mendapatkan Jamsostek dan Fasilitas Kesehatan
ANTAR LAMARAN YANG DITUJUKAN/ UP IRAWATI ALAMAT

PT. WOM FINANCE PEKANBARU
JL.TUANKU TAMBUSAI NO 790A-B ( SEBELUM SIMPANG PEMBANGUNAN)

(MAKS 800Kb)

Kontak Person . 0853 6373 4756 ( CALL DAN WA)

Catatan
Pojok kanan amplop ditulis kode PT.SJS dan posisi yang dilamar

Hari/Tanggal Terbit : Jumat 15 Desember 2017
Share To:

Admin

Jangan menganggap remeh kekuatan ombak.

Post A Comment:

0 comments so far,add yours

Cobalah Meninggalkan Komentar Tentang Pengalaman Kerja Anda !